Dear Gezrot-ers...Saya Yakin Anda punya account di Facebook. kalo belum punya, saya kok yakin Anda akan tertarik bikin account di Facebook. Tapi apakah Anda tahu bagaimana tipe2 manusia facebook-ers kalau dilihat dari status yang mereka tulis? kalo belum tau, silahkan baca tulisan berikut..bagi yang sudah tahu, mendingan ikut-ikutan baca lagi hihihi...
1. Manusia Super Update
Kapanpun dan di manapun selalu update status. Statusnya tidak terlalu panjang tapi terlihat bikin risih, karena hal-hal yang tidak terlalu penting juga dipublikasikan.
Contoh : "Lagi makan di restoran A..", "Dalam perjalanan menuju neraka..", "Saatnya baca koran..", dan sebagainya.
2. Manusia Melankolis
Biasanya selalu curhat di status. Entah karena ingin banyak diberi komentar dari teman-temannya atau hanya sekedar menuangkan unek-uneknya ke facebook. Biasanya orang tipe ini menceritakan kisahnya dan terkadang menanyakan solusi yang terbaik kepada yang lain.
Contoh : "Kamu sakitin aku..lebih baik aku cari yang lain..", "Cuma kamu yang terbaik buat aku..terima kasih kamu sudah sayang ama aku selama ini..".
apakah ada yang nama accoun FB-nya: Melonwati??? atau MelonMan?? :p
3. Manusia Tukang Ngeluh
Pagi, siang, malem, semuanya selalu ada aja yang dikeluhkan.
Contoh : " Jakarta maceeet..!! Panas pula..", "Aaaargh ujan, padahal baru nyuci mobil..sialan. .!!", "Males ngapa2in.. cape hati gara2 si do' i..", dsb.
4. Manusia Sombong
Mungkin beberapa dari mereka ga berniat menyombongkan diri, tapi terkadang orang yang melihatnya, yang notabene tidak bisa seberuntung dia, merasa kalo statusnya itu kelewat sombong, dan malah bikin sebel.
Contoh : "Otw ke Paris ..!!", "BMW ku sayang, saatnya kamu mandi..aku mandiin ya sayang..", "Duh, murah-murah banget belanja di Singapur, bow,"
5. Manusia Puitis
Dari judulnya udah jelas. Status nya selalu diisi dengan kata-kata mutiara, tapi ga jelas apa maksudnya. Bikin kita terharu? Bikin kita sadar atas pesan tersembunyinya? atau cuma sekedar memancing komentar? Sampai saat ini, tipe orang seperti ini masih dipertanyakan.
Contoh : "Kita masing-masing adalah malaikat bersayap satu. Dan hanya bisa terbang bila saling berpelukan", "Mencintai dan dicintai adalah seperti merasakan sinar matahari dari kedua sisi", "Jika kau hidup sampai seratus tahun, aku ingin hidup seratus tahun kurang sehari, agar aku tidak pernah hidup tanpamu".
6. Manusia in English
Tipe manusianya bisa seperti apa saja, apakah melankolis, puitis, sombong dan sebagainya. Tapi dia berusaha lebih keren dengan mengatakannya dalam bahasa Inggwis gicyu Low..
Contoh : "Tie and Chair..", "I can tooth (kentut), you Pink sun.." dsb..
7. Manusia Lebay
Updatenya selalu bertema 'gaul' dengan menggunakan bahasa dewa.. ejaan yang dilebaykan..
Contoh.." met moulnin all.. pagiiieh yg cewrah... xixiixi" << lol~
Senin, Desember 14, 2009
Melihat Kepribadian Manusia dari Status Facebook
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
▼
2009
(234)
-
▼
Desember
(14)
- Mantan Tukang Las Itu Kini Raup Omzet Ratusan Juta
- ANALISA DATA STATISTIK : PERAMALAN JUMLAH PENGUNJU...
- Pak Gamal, Pemilik 14 Cabang Indomaret & mempunyai...
- Melihat Kepribadian Manusia dari Status Facebook
- Jika Hewan Punya Facebook
- PERBEDAAN COWOK GANTENG DAN COWOK JELEK
- Sepuluh Wasiat untuk Istri yang Mendambakan “Kelua...
- INFO LOWONGAN KERJA di Energi Kaltim Persada
- KUNCI SUKSES ARISTOTLE ONASSIS
- INFO LOWONGAN KERJA Bank Syariah Mandiri
- INFO LOWONGAN KERJA di PT Hero Supermarket Tbk
- Rayuan Jitu buat Naklukin Kekasih Hatimu (Gombaaal...
- CSIRO recruitment - graduate fellows
- 8 Full-Time Doctoral Scholarships at B-IT Research...
-
▼
Desember
(14)
Label
- LOWONGAN KERJA
- TIPS
- Analisa Data Statistik
- Olah Data Statistik
- Info CPNS
- MOTIVASI
- Statistik
- Info Beasiswa
- Lucu-LUCU
- Soft Marketing
- CIREBON heritage
- Strartegi Taktik
- Batik Cirebon
- Grosir Batik Murah
- Tips: CARI KERJA
- Analisis Data Statistik
- TIPS: Buah Obat
- Toko Online
- olahdata
- olah data
- olahdata statistik
- TIPS: Tanaman Obat
- TIPS: Sayuran Obat
- MISC
- Kuliner
- Bisnis Corner
- Free Software
- RajaKerupuk Udang
- Tipe Kepribadian
- konsultan riset pasar
- konsultan statistik
- Marketing
- Social Media
- Wisata Kuningan Jawa Barat
- Data Bank di Cirebon
- GRATIS PASANG BANNER DAN LINK BLOG
- Gaji PNS
- Kuningan Jabar
- Manajemen Risiko
- Pemasaran
- TOP MARKOTOP AWARD
- Uji Parametrik
- Wisata Cirebon
- keong racun
- tesis
- Adaro
- Alamat Bank Mandiri Syariah
- Alamat Kantor BRI
- BRI Syariah
- BUKBER 2010
- Bank Panin
- Consumer 3000
- Curriculum Vitae
- Data Bank
- Etnografi
- FGD
- Gempa Bumi
- IKLAN MURAH
- Korelasi
- Olimpiade Sains
- Paypal
- Piala Dunia 2010
- Regresi Logistik
- STAN
- Sepakbola
- Uji Non Parametrik
- Unlock Modem
- amos
- asuransi
- bank mandiri
- cara pesan tiket kereta api online
- data panel
- deduktif
- disertasi
- faktor
- focus group discussion
- freeport
- induktif
- inflasi
- jasa olahdata murah
- komunitas
- kredibilitas
- kualitatif
- kuantitatif
- lisrel
- loker
- mei 1998
- metode penelitian
- olahdata skripsi
- olahdata spss
- penelitian kualitatif
- penelitian kuantitatif
- polsek Indramayu
- realibilitas
- serikat pekerja
- sfbatavia
- sfcirebon
- skripsi
- spss
- srudukfollow
- tips menulis skripsi
- tips menulis tesis
- uji MWD
- validitas
Belum Ada Komentar