Analisis Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian Kebab Turki Baba Rafi Di Yogyakarta. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya perilaku konsumen ikut menentukan tercapainya tujuan perusahaan. Konsumen akan mempertimbangkan berbagai faktor berkaitan dengan produk. Dengan menentukan atribut – atribut apa saja yang dapat mempenaruhi perilaku pembelian maka dapat diketahui. Atribut mana yang sudah sesuai maupun belum sesuai dengan kebutuhan dan keinginan konsumen dimana selanjutnya perusahaan dapat mengembangkan dan menyempurnakan produknya agar lebih memuaskan konsumen dan tujuan perusahaan agar dapat tercapai.
Penelitian dilakukan pada Kebab Turki Baba Rafi. Perusahaan jasa yang memproduksi kebab sebagai makanan khas Turki. Populasi yang diteliti adalah konsumen yang pernah datang membeli Kebab Turki Baba Rafi di Yogyakarta. Sampel yang digunakan 100 responden. Variabel yang digunakan dalam penelitian meliputi harga, rasa atau aroma, kemasan, pelayanan dan ukuran. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan tehnik analisis deskriptif dan statistik meliputi analisis regresi berganda. Pengujian hipotesis dengan uji secara serentak atau uji F. pengujian hipotesis dengan uji parsial atau uji t dan analisis koefisien determinasi berganda.
Atribut produk mempunyai pengaruh terhadap keputusan pembelian kebab di Kebab Turki Baba Rafi. Hal ini ditunjukkan dengan nilai t-statistik lebih besar dari t-tabel. Besar pengaruh variabel harga (X1), rasa atau aroma (X2), kemasan (X3), pelayanan (X4), dan ukuran (X5) terhadap keputusan pembelian Kebab Turki Baba Rafi (Y) sebesar 0,561. Besar pengaruh variabel masing-masing atribut produk terhadap keputusan pembelian Kebab Turki Baba Rafi yaitu untuk ; koefisien korelasi antara variabel harga (X1) dengan keputusan pembelian Kebab Turki Baba Rafi (Y) sebesar 0,276, hal ini berarti korelasinya rendah, koefisien korelasi antara variabel rasa atau aroma (X2) dengan keputusan pembelian Kebab Turki Baba Rafi (Y) sebesar 0,385, hal ini berarti korelasinya sedang, koefisien korelasi antara variabel kemasan (X3) dengan keputusan pembelian Kebab Turki Baba Rafi (Y) sebesar 0,298, hal ini berarti korelasinya rendah, koefisien korelasi antara variabel pelayanan (X4) dengan perilaku membeli Kebab Turki Baba Rafi (Y) sebesar 0,213, hal ini berarti korelasinya rendah, dan koefisien korelasi antara variabel ukuran (X5) dengan keputusan pembelian Kebab Turki Baba Rafi (Y) sebesar 0,420, hal ini berarti korelasinya cukup kuat.
Minggu, Juli 11, 2010
Analisis Data Statistik : Analisa Data Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian Kebab Turki Baba Rafi di Yogyakarta
Ditulis oleh
opan
Label: Analisa Data Statistik, Analisis Data Statistik, olah data, Olah Data Statistik, olahdata, olahdata statistik
technorati: Analisa Data Statistik, Analisis Data Statistik, olah data, Olah Data Statistik, olahdata, olahdata statistik
Label: Analisa Data Statistik, Analisis Data Statistik, olah data, Olah Data Statistik, olahdata, olahdata statistik
technorati: Analisa Data Statistik, Analisis Data Statistik, olah data, Olah Data Statistik, olahdata, olahdata statistik
Gostou deste artigo? Deixe um comentário ou assine nosso Feed.
Artikel Lain
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
▼
2010
(128)
-
▼
Juli
(21)
- Asal Usul Lagu Keong Racun
- Keong Racun Hebooohhh.....Keong Racun Jadi Trendin...
- Info Lowongan Kerja di RS MITRA KELUARGA CIBUBUR
- Info Lowongan Kerja di PT SUCOFINDO (Persero)
- Olahdata Skripsi: Analisis data statistik / Analis...
- Analisis Data Statistik : Analisa Data Faktor-Fakt...
- Info Lowongan Statistisi di KSO SUCOFINDO - SURVEY...
- Gagal Resign (MUGG) (Bagian 2)
- Lowongan Kerja Astra Internasional
- Promo IKLAN MURAH di 2 Blog Ber-pagerank 2 dan dik...
- Gagal Resign (MUGG) (Bagian I)
- Analisis Data Statistik : Analisa Data Perimbangan...
- Tips (NORAK) Seputar Naek Busway!
- Analisis Data Statistik : Analisa Data Faktor-Fak...
- Analisis Data Statistik : Analisa Data Faktor-Fakt...
- Analisis Data Statistik : Analisa Data Statistik ...
- Analisis Data Statistik : Analisa Data Pengaruh A...
- Info Lowongan Kerja di Perum Pegadaian 2010
- Info Lowongan Kerja di AQUA - Danone
- Wining Spirit – Secret Of Dream
- INFO LOWONGAN KERJA di PLN
-
▼
Juli
(21)
Label
- LOWONGAN KERJA
- TIPS
- Analisa Data Statistik
- Olah Data Statistik
- Info CPNS
- MOTIVASI
- Statistik
- Info Beasiswa
- Lucu-LUCU
- Soft Marketing
- CIREBON heritage
- Strartegi Taktik
- Batik Cirebon
- Grosir Batik Murah
- Tips: CARI KERJA
- Analisis Data Statistik
- TIPS: Buah Obat
- Toko Online
- olahdata
- olah data
- olahdata statistik
- TIPS: Tanaman Obat
- TIPS: Sayuran Obat
- MISC
- Kuliner
- Bisnis Corner
- Free Software
- RajaKerupuk Udang
- Tipe Kepribadian
- konsultan riset pasar
- konsultan statistik
- Marketing
- Social Media
- Wisata Kuningan Jawa Barat
- Data Bank di Cirebon
- GRATIS PASANG BANNER DAN LINK BLOG
- Gaji PNS
- Kuningan Jabar
- Manajemen Risiko
- Pemasaran
- TOP MARKOTOP AWARD
- Uji Parametrik
- Wisata Cirebon
- keong racun
- tesis
- Adaro
- Alamat Bank Mandiri Syariah
- Alamat Kantor BRI
- BRI Syariah
- BUKBER 2010
- Bank Panin
- Consumer 3000
- Curriculum Vitae
- Data Bank
- Etnografi
- FGD
- Gempa Bumi
- IKLAN MURAH
- Korelasi
- Olimpiade Sains
- Paypal
- Piala Dunia 2010
- Regresi Logistik
- STAN
- Sepakbola
- Uji Non Parametrik
- Unlock Modem
- amos
- asuransi
- bank mandiri
- cara pesan tiket kereta api online
- data panel
- deduktif
- disertasi
- faktor
- focus group discussion
- freeport
- induktif
- inflasi
- jasa olahdata murah
- komunitas
- kredibilitas
- kualitatif
- kuantitatif
- lisrel
- loker
- mei 1998
- metode penelitian
- olahdata skripsi
- olahdata spss
- penelitian kualitatif
- penelitian kuantitatif
- polsek Indramayu
- realibilitas
- serikat pekerja
- sfbatavia
- sfcirebon
- skripsi
- spss
- srudukfollow
- tips menulis skripsi
- tips menulis tesis
- uji MWD
- validitas
Belum Ada Komentar